sssss

SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA

.

Selamat Datang Sobat

Saturday, April 28, 2018

Mendaki Gunung Semuru Dan Keindahany Danau Ranu Kumbolo



Melancong ke Gunung Semeru ,Jangan lupa Singgah di Ranu Kumbolo.Dijamn indahnya bikin Susah Lupa.

Siapa yang tidak tahu keindahan danau di Gunung Semeru ini ?Danau ini dianggap Sebagai tempat peristirahatan untuk bermalam yang tepat sebelum menuju puncak Mahameru.Keindahan danau ini juga ada di film 5 cm. Tempat dimana ada tanjakan cinta dan mitos yang mengiringinya.

Ranu Kumbolo terletak dikaswasan Bromo Tengger Semeru. Tepatnya di pegunungan tengger.kaki Gunung Semeru.Jika berdasarkan wilayah. Ranu kumbolo ada di kabupaten malang dan kabupaten lumajang jawa timur.

Perjalanan menuju Ranu Kumbolo dimulai dari Ranu Pane,Gerbang pendakian semeru sebelum melaakukan pendakian,pastikan pengunjung mendaftarkan pendakian secara online dan membawa berkas - berkas untuk nanti diserahkan kepada petugas.saat ini pendakian ke gunung semeru dibatasi.jadi usahakan booking online dari jauh - jauh hari jika ingin melakukan pendakian.

Persyaratan pendakian juga sangat ketat disini. Semua pendaki harus membawa masing - masing 1 sleepong bag, matrastenda alat masak dan perbekalan yang cukup untuk di gunung.Sebelum melakukan pendakian, semua pendaki mengikuti brefring untuk menjelaskan mengenai pendakian,wilayah berbahaya dan bagaimana mengatasi hal hal yang tidak di inginkan digunung.Briefing diakhiri dengan pengumpulan tisu basah yang tidak boleh dibawa mendaki dan pembagian trash bag untuk sampah digunung.

Setelah melewati pos 3 dengan tanjakan cukup melelahkan pandah akan disuguhi pemadangan Ranu Kumbolo dari kejauhan .Meskipun danauny sudah terlihat ternyata untuk sampai ke tempat campingya masih jauh.masih harus naik turun bukti dan padang rumput disana. jalurnya ada 2 yang landai tapi memutar atau yang agak curam tapi pendek.

Setelah sampai di tempat untuk mendirikan tenda,pendaki mulai mencari tempat yang cocok untuk mendirikan tenda.Aturanya tenda tidak boleh berada kurang dari 10 meter dari danau dan danau tidak boleh dikontaminasi dengan apapun,jadi ketika sikat gigi atau mencuci alat alat musik kita harus membawa air danau dibotol dan mencucinya di atas lubang yang sudah digali dekat tenda.

Saran dari aku,Dirikan tenda sekitar 10 meter dari danau agar bisa menikamti sunrise di Ranu Kumbolo.Bintang bintang pas malam hari juga terlihat jelas.jangan lupa juga siapkan koyo untuk bandan pegal - pegal saat pendakian.Udara malam disana sangat dingin bahkan ketika kemarau suhunya bisa mencapai 0 derajat celciius..Sangat dingin bukan..Jika anda pemula mendaki gunung semeru maka harus dibimbing dahulu...

Saran ane jika anda sudah mendaki gunung yang satu ini maka pengalaman anda tidak akan pernah telrupakan..itu saja dari pengalaman saya mendaki gunung ini .

0 comments:

Post a Comment